Berapa Nilai Kredibilitas Kita ?
Saya terbersit untuk menulis tentang berapa nilai kredibilitas kita dalam dunia bisnis, gara-gara setelah memiliki rencana untuk mengekspansi salah satu perusahaan, di mana dalam rencana ini, ide yang muncul diantaranya adalah, memasukkan satu perusahaan besar sebagai investor, dengan merelakan sekian persen kepemilikan saham kepada investor tersebut, dengan syarat mereka harus…
Read More