SERTINAH Tangan Di Atas (TDA) Tangerang Raya 6.0

MELANJUTKAN ESTAFET AMANAH KEPENGURUSAN TDA TANGERANG RAYA 6.0
.
Niat saya bergabung di komunitas wirausaha TDA Tangerang Raya ini adalah supaya bisa bersilaturahmi, belajar dan bisa saling sharing dg teman-teman satu frekuensi di dunia Wirausaha.
.
Tidak ada niat untuk Menjadi Ketua TDA Tangerang Raya, apalagi mencari Target Market di komunitas wirausaha ini. Karena saya yakin setiap member TDA yg diberikan amanah untuk memimpin organisasi, biasanya akan berusaha menolak dan mengelak, setelah ada sedikit “penekanan” dari para sesepuh (Badan Musyawarah), barulah amanah berani diterima sembari berusaha ikhlas untuk menjalankan amanah tsb. Sepertinya ini sudah jadi tradisi di TDA setiap kali pergantian pengurus.
.
Saya kenal TDA berawal dari membaca blognya Founder TDA bpk Badroni Yuzirman yang sangat inspiratif tentang seputar dunia wirausaha.
Barulah di tahun 2017 saya menjadi member aktif di TDA Tangerang Raya.
.


Hari ini adalah serah terima amanah dari Pengurus TDA Tangerang Raya 5.0 ke Pengurus 6.0, yang mana Ketua 5.0 adalah sekaligus mentor bisnis saya di TDA Tangray, yaitu pak Asyrof Asyrof. Terima kasih untuk sharing ilmu selama ini ya pak Asyrof 😊🙏.
.
Semoga saya bersama dengan teman2 team pengurus yg sudah dikukuhkan bisa menjalankan amanah ini bersama-sama dengan baik sampai dengan akhir masa periode kepengurusan (2019 s/d 2021).
.
Terima kasih buat support teman2 yang sudah bersedia bergabung dalam team Kepengurusan TDA Tangerang Raya 6.0 :

Mas Agus Sugito sebagai Sekretaris Umum
Mas Inu Arya A sebagai Bendahara
Mas Rano Inarno sebagai Kadiv Markom
Mba Irma Yustika sebagai Kadiv Pelayanan Anggota
Mba Riska Amalia sebagai Kadiv EPIK
Mas Hendy Windardy sebagai Kadiv Hubungan Eksternal
Mba Puteri Rifqiati Habib sebagai Kadiv Progsus
Mba Eka Agung Sulistyaningsih sebagai Ketua TDA Perempuan
Mba Ratna ‘ega’ Rengganisga sebagai Ketua TDA Peduli
Mba Santi Dwi Hapsari sebagai Ketua TDA Kampus
.
Terima kasih kepada senior-senior yang ada di Badan Musyawarah (Bamus) TDA Tangerang Raya, atas Amanah yang diberikan kepada kami.
.
Bpk Lutfiel Hakim
Bpk Muhamad Heydar
Bpk Dwi Handaya I
Bpk Helsusandra Syam
Bpk Asyrof Asyrof
Bpk Andrew Jr
.
Mhn support dan masukan dari para senior dan teman2 sekalian.

Salam,

Dedy Syandera Putera
Pelayan TDA Tangerang Raya 6.0

Share

Add Your Comments

Your email address will not be published. Required fields are marked *